Nostalgia Anak Kereta Jakarta Jogja ~
[caption id="attachment_1811" align="aligncenter" width="175"] view from the train[/caption]      Sebagai anak rantau dan jauh dari kampung halaman, pulang sekian bulan sekali adalah salah satu hiburan setelah pusingnya ujian selama masa kuliah. Lumayan di kampung halaman mengisi waktu bosan selama liburan dengan touring bareng anak anak se daerah jadi hiburan tersendiri. Dan kala itu kereta adalah salah satu moda transportasi andalan meskipun masih harus sambung menyambung dengan bus untuk sampai Magelang, yang tiada stasiun kereta sama sekali. Promoan yang paling murah...

Read More

Staycation at Grand Tjokro Balikpapan
[caption id="attachment_1811" align="aligncenter" width="276"] kinda view to see from the balcony <3[/caption]    Bertema liburan tapi tak jauh dari tempat tinggal, konsep liburan staycation makin digemari akhir akhir ini apalagi untuk pekerja yang tinggal di sebuah kota yang  minim tempat hiburan seperti Balikpapan dan sekitarnya. Staycation yang berasal dari kata stay yang artinya tinggal dan vacation yang artinya berwisata bisa menjadi alternatif bagi siapa saja yang ingin liburan tapi tak terlalu jauh dari kota tempat tinggal. Banyak aktivitas yang bisa...

Read More

Menghirup Pagi di Batu Dinding
   Long weekend di Balikpapan, sayang rasanya kalau hanya dihabiskan bermalas malasan di kosan. Ditambah libur empat hari ini akan lebih berfaedah jika dihabiskan untuk kegiatan yang lebih berkesan. Berbekal Google Maps dan cemilan, aku dan teman teman kantor bergegas menuju Bukit Batu Dinding selepas subuh pada Sabtu 23 Desember 2017 lalu . Kami naik mobil hingga pelataran parkiran pos awal menuju bukit. Kami meninggalkan kota menuju Batu Dinding berada di kilometer 55 jalan poros Balikpapan - Samarinda, sedangkan lokasi...

Read More

Enjoying the Rainy Jakarta
  Hai kota kejam kesayangan, setelah sekian bulan tak bersua akhirnya aku kembali lagi menyapamu meskipun hanya sementara waktu karena tugas negara yang menunggu. Terdampar di bandara karena kecerobohan sendiri dan berusaha bertemu sebanyak mungkin circle yang tercerai berai di ibukota nyatanya tinggal selama empat hari terasa sebentar saja. Jakarta sedang murung murungnya dan sedang hujan sederas derasnya ketika aku datang. Hari pertama terasa begitu melelahkan dan akhirnya lebih banyak kuhabiskan waktu di tempat tidur tanpa kemana mana, memandang hujan...

Read More

Mengunjungi Beruang Madu dan Teluk 1000 (Short Weekend Getaway di Balikpapan)
[caption id="attachment_1811" align="aligncenter" width="421"] your face expression ketika ditanya malam Mingguan kemana?[/caption]    Di Balikpapan mau main ke mana sih? Paling cuma hutan. Begitulah kira kira tanggapan yang diberikan orang orang jika membahas tempat wisata di Balikpapan. Begitulah image yang dimiliki kota minyak ini setiap kali ditanya tempat wisata yang bisa dituju. Memang ada benarnya sih, karena Kalimantan identik dengan hutan. Balikpapan memang bukan kota wisata, tetapi jika hanya ingin menghabiskan satu hari untuk hiburan sejenak mungkin dua tempat ini...

Read More

Cantiknya Mentari Terbit di Punthuk Setumbu
Masih ingat gambar dua gunung dengan matahari bersinar di antaranya yang sering kita gambar sewaktu SD? Dua gunung legendaris yang digambarkan itu terletak di Kabupaten Magelang, tepatnya Gunung Merapi dan Merbabu. Dan salah satu tempat terbaik untuk menyaksikan pemandangan matahari terbit di antara keduanya adalah Punthuk Setumbu. Sebuah bukit yang terletak di Dusun Karangrejo, Borobudur, Magelang ini mulai terkenal setelah seorang fotografer terkenal memposting foto sunrise Setumbu ini di media sosial. Postingan yang menjadi viral ini pun mengundang banyak pengunjung...

Read More

Derawan Cloudy Trip (February 25-27th 2017)
   Memasuki tahun kedua tinggal di Balikpapan, Kalimantan Timur tak sah rasanya jika tak mengunjungi objek wisata terkenal di Kalimantan Timur, Derawan! Malu rasanya jadi warga Kaltim hampir dua tahun tapi tak  sekalipun berkunjung ke kepulauan cantik ini. Garis pantai biru dan keindahannya yang sudah terkenal ke berbagai penjuru dunia membuat turis terus menerus berkunjung ke sana. Tak hanya dari dalam negeri bahkan luar negeri pun ramai pengunjung berbondong bondong datang. Cottage - cottage semakin banyak berdiri menawarkan keunggulan masing...

Read More

Itinerary Derawan Trip 25-27 Februari 2017
  Day 1   Activities Sabtu, 25 Februari 2017 09.10 -09.45 Flight to Berau 10.00-10.30 Prepare dari Bandara, tunggu jemputan 10.30-13.30 Berau ke Tanjung Batu perjalanan via darat 14.00 - 14.20 Naik speedboat Tj Batu ke Derawan 14.20 - 16.00 Check in, bongkar barang, makan siang sekalian rehat 16.00- 18.00 Snorkeling ke sekitar cottage, sunset ke dermaga 18.00 - 20.00 Ishoma 20.00-22.00 Jalan keliling pulau Day 2 Minggu, 26 Februari 2017 05.45 - 07.15 Menuju lokasi hiu paus, berenang bersama...

Read More

Surabaya dalam 48 jam
Surabaya, kota pahlawan yang terkenal akan nilai historicalnya ini semakin berkembang pesat kian hari. Kota yang terkenal dengan ungkapan ""jancuk" nya ini sekarang memiliki banyak taman hijau, bangku nyaman untuk sekedar menghabiskan waktu memandangi pemandangan kota yang semakin menyenangkan dan banyak perubahan yang menyenangkan. Sebagai kota terbesar kedua setelah ibukota Jakarta, Surabaya memang memiliki banyak pusat perbelanjaan yang kian menjamur. Namun di samping wisata belanja modern ini, banyak objek wisata dan hal - hal menarik bisa dilakukan di ibukota Jawa...

Read More

Dunia Serba Terbalik di Upside Down World Jogja
   Ingin berakhir pekan dengan tempat wisata yang tak biasa? Upside Down World Jogja bisa jadi salah satu alternatif yang pas dituju untuk berakhir pekan. Merupakan cabang yang dibuka setelah Bali, Upside Down World Jogja yang mengusung tema dunia serba terbalik ini kian diminati wisatawan yang berdatangan ke Jogja. Semenjak pembukaan pertamanya pada 4 Juli 2016, tempat wisata ini kian ramai tiap harinya. Dengan kapasitas total 150 orang, tempat wisata ini tak pernah surut peminat. Upside down World buka pukul...

Read More